Halaman

Senin, 16 April 2012

Flowchart + Algoritma Ujian Seleksi masuk STAN

Contoh FlowChart
seperti yang uda di ketahuin, dalam pemrograman itu ada terdapat beberapa hal yang kadang bikin bingung..

nah disini kita akan membahas mindset program itu sendiri, dimana dalam membuat suatu alur dari sebuah proses, kita harus memasukkan perintah - perintah pemograman itu sendiri beserta keadaan yang akan kita alami sehingga program dapat berjalan seperti yang kita harapkan.  untuk itu dapat kita permudah dengan menggunakan algoritma maupun flowchart.

untuk lebih jelasnya kita bahas dengan menggunakan soal saja ya, misalkan di STAN ingin mengadakan seleksi ujian masuk, dimana nantinya kita bikin kondisi seperti berikut


  1. jika nilai rata-rata 7,5 keatas maka lulus, kemudian 
  2. jika nilai bahasa indonesia 7 ke atas di anggap lulus, 
  3. dan yang terakhir jika melebihi 1000 orang yang lulus maka tidak menerima lagi
untuk pembahasan algoritmanya, kita di haruskan berpikir dari dua sisi, sisi pertama dari pihak kita yang mengikuti ujian seleksi tersebut dan sisi kedua dari pihak STAN.  baiklah kita jawab saja algoritma pertanyaan diatas.
  1. peserta masuk tempat ujian.
  2. penguji STAN memberikan soal ujian
  3. peserta menjawab soal tersebut, jika mencontek maka langsung di anggap gugur 
  4. soal beserta jawaban dikembalikan kepada penguji STAN
  5. jawaban diperiksa oleh pemeriksa STAN
  6. dari hasil jawaban yang di periksa,
    jika nilai Bahasa Indonesia kurang dari 7 dianggap gugur.
    jika nilai rata - rata kurang dari 7,5 dianggap gugur
    jika kuota 1000 orang sudah terpenuhi, lainnya dianggap gugur
jadi kira-kira seperti itulah algoritma yang akan dipakai dalam program jika kita melakukan ujian seleksi STAN.

untuk Flowchart-nya sebagai berikut :









































Begitulah kira-kira gambaran flowchart dan algoritma untuk proses suatu program untuk mempermudah pemahaman kita dalam hal pemrograman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar